PT Deqha Elcomindo

Produk & Layanan

Konsultasi elektrikal system

Konsultasikan kebutuhan anda atas system distribusi Listrik yang dibutuhkan.
Berbagai macam jenis kebutuhan anda untuk upgrade, pembaharuan, integrasi, dll

Site Survey

Kunjungan site survey untuk kebutuhan system distribusi Listrik yang lebih detail. Hal ini untuk memastikan kondisi di site secara visual dan pengembangan kebutuhan diskusi yang lebih detail.

MV Capacitor Bank PT. Deqha Elcomindo

Handle Trouble shoot

Menangani troubleshoot untuk kebutuhan system distribusi Listrik.
Berbagai masalah sistem distribusi listrik dialami di site. Hal ini merupakan tindak lanjut dari konsultasi dah site survey

MV Capacitor Bank

Medium Voltage Metal-enclosed Shunt Power Capacitor Banks dirancang khusus untuk aplikasi pada sistem tenaga industri, komersial, dan utilitas yang memerlukan koreksi faktor daya pada tegangan menengah. Kapasitor bank dapat dikonfigurasi sebagai kontrol tetap atau otomatis dengan 1 atau lebih tahap.

Dengan menggunakan kapasitor bank, perusahaan dapat menghindari denda dari penyedia listrik karena faktor daya. Hal ini tentunya disesuaikan dengan kebutuhan di site dan kesesuaian.

LV Capacitor Bank

Low Voltage Capacitor Bank adalah solusi yang digunakan untuk koreksi faktor daya pada sistem distribusi listrik dengan tegangan rendah. Kapasitor bank ini membantu mengurangi beban reaktif dan memastikan faktor daya yang lebih baik.

Dengan menggunakan kapasitor bank, perusahaan dapat menghindari denda dari penyedia listrik karena faktor daya rendah.

Lokal Panel SVGm & AFQm

Static VAR Generator Module (SVGm) dan Active Filter Harmonic Module diproduksi di Indonesia sehingga memiliki komponen local diatas 25%.
Panel Lokal SVGM (Static Var Generator Module) adalah komponen kritis dalam sistem distribusi daya yang bertujuan untuk mengatasi masalah daya reaktif dan meningkatkan kualitas daya

Equipment Installation

kami menghadirkan solusi yang unik dan menarik untuk membangun sistem distribusi listrik yang efisien dan kompeten atas segala kebutuhan anda untuk elektrikal system distribusi industry.
Karena kami memiliki pengalaman dibidang elektrikal lebih dari 12 tahun dan memiliki tim dibidang ini yang berpengalaman lebih dari 15 tahun.
Bagian terpenting dalam hal melakukan Equipment instalasi adalah kesesuaian terhadap kondisi sebelum dan sesudahnya. oleh karena itu dibutuhkan pengalaman dan keahlian di bidang kelistrikan.

Panel Builder

Sebagai kontraktor mekanikal elektrikal, kami menghadirkan solusi yang unik dan menarik dalam membangun panel-panel listrik dengan kategori Low Voltage (LV) atau tegangan rendah.
Beberapa diantaranya untuk panel tegangan rendah adalah i Panel MCC, Panel Kapasitor Bank, Panel LVMP, Panel SDP, panel APM dan lain-lain.
Hal ini disesuaikan dengan kebutuhan dari customer.
Selain itu kami juga sedang mengembangkan panel lokal dengan komponen lokal lebih dari 25%.

Integrated Electrical System.

Kami menggabungkan instalasi dari Medium Voltage (MV) hingga Low Voltage (LV) untuk menciptakan sistem yang terpadu dan efisien. Dan Transformator (Trafo): Kami memasang transformator yang mengubah tegangan dari MV ke LV, memastikan distribusi listrik yang optimal. Serta Panel Listrik: Panel LV kami dirancang dengan presisi untuk membagi daya secara merata ke seluruh bangunan di dalam industry. Kami melakukan design, engineering dan procurement (EPC) untuk kebutuhan yang dan bisa menyeluruh atau Sebagian.

Energy Management System

kami menghadirkan solusi yang unik dan menarik dalam membangun sistem distribusi listrik yang terintegrasi dari Medium Voltage (MV), Transformator hingga Low Voltage (LV), dengan penekanan pada Energy Management System (EMS). solusi cerdas yang mengoptimalkan penggunaan energi listrik di gedung, pabrik, atau fasilitas industry. Mengumpulkan data dari berbagai perangkat dan control operasi system. Mengelola beban listrik untuk menghindari pembebanan berlebih dan mengurangi biaya.

Electrical
Assessment

Penilaian kesesuaian kelistrikan. Assessment kelistrikan adalah proses sistematis untuk mengevaluasi dan memastikan bahwa sistem kelistrikan telah memenuhi standar, beroperasi dengan baik, dan efisien. Kami melakukan analisis mendalam terhadap sistem kelistrikan, mengidentifikasi potensi permasalahan, dan memberikan rekomendasi perbaikan. Penilaian melibatkan komponen, pengukuran kualitas daya, analisis keandalan, dan evaluasi kesesuaian dengan regulasi.

Electrical
Maintenance

layanan pemeliharaan untuk memastikan sistem kelistrikan beroperasi dengan baik. Pemeriksaan berkala, penggantian komponen yang aus, dan peningkatan efisiensi. Perbaikan dilakukan Apabila terjadi kerusakan atau gangguan.
Kegiatan mencakup deteksi masalah, penggantian komponen yang rusak, dan pemulihan sistem. Penggantian: Jika komponen sudah usang atau tidak efisien, kami akan menggantinya dengan yang lebih baik. Hal ini termasuk penggantian transformator, panel, kabel, dan lainnya.

LPK Deqha Learning Center

Learning Center kami rancang sebagai pusat pelatihan yang fokus pada operasional dan pemeliharaan panel listrik. Panel LV, MV, dan Transformer: Di dalam Learning Center, kami memiliki panel-panel yang mewakili berbagai tegangan, mulai dari LV hingga MV, serta transformer. Simulasi Nyata: Para peserta akan mengalami simulasi nyata dalam mengoperasikan, memonitor, dan memelihara panel-panel ini. Instruktur Ahli: Instruktur kami adalah para ahli dengan pengalaman luas di bidang kelistrikan. Hal ini kami sesuaikan dengan kondisi para pengguna PLN tegangan menengah dan rendah agar dapat melakukan operasional dan pemeliharan sebagai tahapan awal.

Standarisasi untuk pelatihan kami di Deqha Learning Center menggunakan Standar Kompetens iKerja Nasional Indonesia (SKKNI) untuk skema operasional dan skema pemeliharaan panel switchboard LV, MV dan Transformator. Sertifikat yang kami berikan berstandar Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP).